Buku tentang kegagalan dan kesuksesan para Alumni ITB

Salah satu ciri sebuah bangsa yang berbudaya tinggi adalah kemampuan untuk menuliskan pengalaman yang baik dan buruk untuk diteruskan kepada generasi yang lebih muda. Tujuannya agar kesalahan yang sama tidak terulang dan juga hal-hal yang baik dapat ditiru. Spirit seperti inilah yang diperlukan oleh seluruh alumni ITB. Sehingga generasi yang lebih muda akan lebih baik dari generasi tuanya.

HOME    DAFTAR ISI    SESUAI JURUSAN    DOWNLOAD BUKU    LIHAT VIDEO

Thursday, July 19, 2007

Kisah Gerakan Mahasiswa di tahun 1978


Pada tahun 1978, mahasiswa ITB menyatakan pendapatnya melalui demonstrasi di Kampus ITB. Demonstrasi tersebut kemudian "digebuk" dengan pendudukan kampus oleh Tentara dan mahasiswanya ditangkap serta dipenjarakan. Bacalah kisah yang tidak pernah ditulis di surat kabar ataupun media massa lainnya, karena saat itu seluruh media yang memberitakan liputan berita ini dibredel oleh Pemerintah. Inilah kisah pertama kali dan mudah-mudahan terakhir kalinya ITB diduduki oleh Tentara dan Mahasiswanya dipenjarakan di Tahanan Politik Cimahi.
Baca kisah selengkapnya

0 Comments:

Post a Comment

<< Home